BULD DPD RI PASTIKAN PANTAU IMPLEMENTASI UU HKPD

11 April 2023 oleh Humas DPD RI

BULD DPD RI mengadakan Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan Direktorat Jenderal Perimbangan Keuangan Kementerian Keuangan, Direktorat Jenderal Bina Keuangan Daerah Kemendagri, dan Kementerian Investasi/BKPM (5/4).